Selasa, 28 Mei 2013

Rumus Dasar Trigonometri Matematika



Hay...hay..hay buat kamu pecinta matematika ataupun bukan, hehehhe
Adakah keluhan kalian tentang Materi Trigonometri?? yahh yahh yah...pasti kalian semua sulit menghafal rumus dari sincostancsec.....apalah itu yaa,bnyak banget. Nihh aku kasih sedikit rumus umumnya dimana semua ini adalah dasar-dasar dari kalian belajar trigonometri untuk bekal sampai kuliah dst :D



A. Pengertian Trigonometri

Trigonometri terdiri dari sinus (sin), cosinus (cos), tangens ( tan), cotangens (cot), secan (sec) dan cosecan (cosec). Trigonometri merupakan nilai perbandingan yang didefinisikan pada koordinat kartesius atau segitiga siku-siku.

Jika trigonometri didefinisikan dalam segitiga siku-siku a b c, maka definisinya adalah sebagai berikut:
 


B. Nilai Trigonometri untuk Sudut-sudut Istimewa


C. Rumus-rumus Identitas Trigonometri

D. Rumus- Rumus Trigonometri



E. Aturan Trigonometri dalam Segitiga


Tidak ada komentar:

Posting Komentar